KULIAH UMUM “NEGOTIATION AND CONTRACT DRAFTING” PRODI HES DAN IH
Minggu, 28 Maret 2021 telah diadakan kuliah umum yang bertemakan “Negotiation and Contract Drafting” secara virtual melalui zoom meeting. Kuliah umum ini dilangsungkan untuk memberikan pemahaman yang lebih mendalam mengenai negosiasi dan tata cara perancangan kontrak kepada para mahasiswa Program Studi Hukum Ekonomi Syariah dan Ilmu Hukum UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.....